Rabu, 30 September 2020

Tema 3 Subtema 3 PB 6

 

Subtema 3          :  Ayo Cintai Lingkungan

Pembelajaran    :  6 (Enam)

Hari / Tanggal   :  Rabu / 30 September 2020

Link                    :  https://www.youtube.com/watch?v=_FmN6IkhT_I



 


Ø   BAHASA INDONESIA

MATERI

Setelah kamu menyimak wawancara dari seorang narasumber hendaknya kamu dapat menjelaskan hasil atau laporan isi dari wawancara tersebut.

Adapun langkah-langkah yang sebaiknya dilakukan adalah:

a.         Konsentrasi saat kegiatan wawancara berlangsung

b.        Dengarkan pembicaraan sepenuhnya

c.         Catat garis besar isinya dan olah dengan baim agar diketahui garis besar isinya.

d.        Tulis garis besar isi menjadi pokok-pokok informasi wawancara.

e.        Susunlah menjadi kalimat  yang efektif dan jelas.

 

Ungkapkan secara lisan dengan bahasa yang santun informasi yang telah kamu dapatkan

 

 

Ø   PPKN

Materi

Apakah arti penting menjaga kelestarian lingkungan hidup itu?

 

Pentingnya menjaga lingkungan wajib harus kita tanamkan sejak dini. Penebangan hutan secara liar/pembakaran hutan, polusiair dari limbah industri dan pertambangan, polusi udara di daerah perkotaan dan masalah mengenai rusaknya lingkungan  sudah banyak terjadi di Indonesia.  Maka dari itu kita semua harus menjaga kelestarian lingkungan, karena lingkungan berpengaruh besar  dalam kehidupan kita, hidup kita akan sehat jika lingkungan kita seimbang. Jika lingkungan rusak akan mempengaruhi hidup kita, pikiran kita dan juga kesehatan kita.

 

Tugas

 Silahkan kalian mengerjakan latihan di googleform berikut  :  https://forms.gle/1BKvhQeLaraDzi1WA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kelas 2.B. "P5 dan Bahasa Indonesia"

                                                                     MATERI AJAR P5 dan Bahasa Indonesia Hari / Tanggal                   : ...